Iklan lotim

Diakui konferensi umum UNESCO, Bahasa Indonesia menjadi bahasa resmi ke-10

Presiden Joko Widodo hadiri sidang umum UNESCO dan banggakan Bahasa Indonesia

KUPAS NTB – Presiden Joko Widodo mengunggah potret sidang Unesco dengan mengungkapkan rasa bangganya terhadap Bahasa Indonesia.

Diketahui bahwa dalam sidang UNESCO tersebut Bahasa Indonesia telah resmi ditetapkan sebagai bahasa umum yang ke 10 di Markas Besar UNESCO Paris, Prancis.

Bahasa Indonesia ditetapkan resmi dapat meningkatkan kualitas kesadaran terhadap bahasa Indonesia demi mengembangkan dan memperkuat dalam membangun kerja sama.

BACA JUGA:   Firli Bahuri ajukan praperadilan setelah jadi tersangka dugaan korupsi, ini kata Jokowi

Diketahui bahasa Indonesia mendapatkan status resmi dilaksanakan pada tanggal 20 November 2023 kemarin.

Selain bahasa Indonesia bahasa resmi lainnya yaitu Mandarin, Inggris, Arab, Perancis, Spanyol, rusia, hindi, Italia dan portugis.

Presiden Joko Widodo ungkap Bahasa Indonesia resmi diakui UNESCO
BACA JUGA:   Hari Bela Negara, Presiden Joko Widodo ingatkan tantangan ke depan semakin tidak terduga
Bagikan

Artikel Terkait